Jumat, 20 Mei 2011

SOAL ANTROPOLOGI KELAS XI BAHASA SEMESTER 2


KEMENTERIAN AGAMA
KELOMPOK KERJA MADRASAH ALIYAH NEGERI 2 PRAYA
Alamat : Desa Jelantik Jalan Raya Praya ~ Mataram
Kec. Jonggat Kab. Loteng. Telp.(0370)6604755

SOAL UJIAN SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2010/2011

Mata Pelajaran
:
Antropologi
Kelas/ Program
:
XI/Bahasa
Hari / Tanggal
:

Waktu
:


Pilihlah yang benar diantara huruf a, b, c, d, atau e dengan memberi tanda silang (X) pada lembar jawaban
1.
Austronesia berasal dari bahasa Latin yaitu australis yang memiliki makna ....

A.
barat
C.
timur utara
E.
selatan

B.
timur
D.
utara


2.
Nesos yang memiliki makna ”pulau” berasal dari bahasa ....

A.
Indonesia
C.
Italia
E.
Yunani

B.
Jerman
D.
Jepang


3.
Sarana komunikasi yang sangat penting bagi manusia adalah ....

A.
bahasa
C.
makanan
E.
pendidikan

B.
rumah
D.
pakaian


4.
Berikut ini yang tidak termasuk dalam tujuh unsur universal utama kebudayaan adalah ....

A.
manusia
C.
sistem pengetahuan
E.
organisasi sosial

B.
bahasa
D.
sistem religi


5.
Bahasa dan dialek yang digunakan di kantor harus bahasa ....

A.
menarik
C.
jelas
E.
sungguh-sungguh

B.
sopan
D.
formal


6.
Bahasa dan dialek yang digunakan di pasar tradisional adalah bahasa ....

A.
formal
C.
Inggris
E.
informal

B.
halus
D.
daerah setempat


7.
Perkembangan memburuk dialek terjadi manakala ....

A.
dialek berubah menjadi bahasa baku

B.
punahnya suatu dialek pada suatu daerah

C.
perubahan istilah pada kata-kata tertentu

D.
bertambahnya tingkatan-tingkatan bahasa

E.
tidak adanya tingkatan-tingkatan bahasa
8.
Bahasa – bahasa yang tersebar di Eropa Barat, Eropa Selatan, Amerika, Iran, Afganistan, Pakistan dan India adalah bagian dari keluarga bahasa ....

A.
Indo Jerman
C.
Indo Persia
E.
Sanskerta

B.
Indo Eropa
D.
Semit


9.
Fungsi bahasa secara umum, yaitu untuk ....

A.
berhalwat
C.
berkomunikasi
E.
berpesta

B.
bertengkar
D.
bermain


10.
Perbedaan dialek bahasa sasak di Lombok Tengah dengan Lombok Timur termasuk dalam jenis perbedaan dialek ....

A.
sosial
C.
daerah
E.
etnis

B.
budaya
D.
bahasa


11.
Di dalam lingkungan terminal terdapat kepala terminal, petugas administrasi, kebersihan, dan keamanan. Juga ada awak bus (sopir, kernet, kondektur), penumpang, pedagang di kios, pedagang asongan, pengamen, dan pengemis. Komunitas masyarakat di terminal yang beraneka ragam tersebut menjadikan bahasa yang mereka gunakan juga beberapa macam, yaitu ....

A.
bahasa asing

B.
bahasa agama

C.
Indonesia dan bahasa daerah

D.
bahasa lemah lembut

E.
bahasa kasar
12.
Bahasa, dialek, dan idiolek akan menerangkan perbedaan dan persamaan antara istilah-istilah itu. Ketiga-tiganya adalah bahasa, jika yang dibicarakan adalah bahasa seseorang, maka disebut ….

A.
bahasa
C.
dialek
E.
kronolek

B.
idiolek
D.
sosiolek


13.
Idiolek-idiolek yang menunjukkan lebih banyak persamaan dengan idiolek-idiolek lain dapat digolongkan dalam satu kumpulan kategori yang disebut ….

A.
bahasa
C.
dialek
E.
kronolek

B.
idiolek
D.
sosiolek


14.
Cerita lisan tentang suatu tempat atau tokoh yang dibuat teks kisahan dalam berbagai bentuk, seperti syair, prosa, lirik, syair bebas, dan nyanyian disebut ….

A.
tradisi lisan
C.
tradisi
E.
sejarah

B.
kisah
D.
lisan


15.
Asal mula gunung Tangkuban Perahu (cerita rakyat ) berasal dari ….

A.
Jawa Barat
C.
Jawa Tengah
E.
Jakarta

B.
Jawa Timur
D.
Yogyakarta


16.
Cerita yang sudah tidak sama dengan aslinya adalah sisi negatif perkembangan tradisi lisan di ....

A.
Radio
C.
Film layar lebar
E.
Koran

B.
Televisi
D.
Internet


17.
Perhatikan tradisi lisan Didong di bawah ini !









Tradisi lisan tersebut berasal dari ….

A.
Bali
C.
Aceh
E.
Gayo

B.
Jawa Timur
D.
Minangkabau


18.
Kehidupan dalam cerita pewayangan merupakan jenis tradisi lisan yang ....

A.
datang dari luar negeri

B.
bersinggungan dengan cerita masa lalu

C.
modifikasi cerita lama

D.
khayalan semata

E.
asli Indonesia
19.
Salah satu ciri mite adalah ....

A.
ditokohi manusia

B.
ditokohi oleh dewa atau manusia setengah dewa

C.
tidak dianggap suci

D.
tidak terikat oleh waktu dan tempat

E.
prosa rakyat yang dianggap tidak benar – benar terjadi
20.
Akibat dari bahasa yang bersifat unik adalah ....

A.
Asal-usul bahasa tidak dapat ditemukan

B.
Setiap bahasa memiliki banyak dialek

C.
Setiap bahasa berbeda satu sama lain

D.
Tidak adanya kemiripan bahasa

E.
Manusia hanya menguasai dua bahasa

Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan tepat dan benar !
1. Dalam kehidupan berbangsa dan bernegara, bahasa Indonesia mempunyai fungsi . Jelaskan !
2. Di kantor, kita harus menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar . Berikan contoh kalimat sapaan kepada rekan kerja pada pagi hari !
3. Umumnya bahasa yang digunakan di terminal terdiri dari dua bahasa. Sebutkan !
4. Sebutkan contoh tradisi lisan dalam masyarakat !
5. Jelaskan arti kata dari “austronesia” !